Home » » Berapa Harga Yamaha MT 10 indonesia ?

Berapa Harga Yamaha MT 10 indonesia ?

Advertisement
Yamaha motor - salah satu motor yang membuat geger dunia otomotif roda dua baru baru ini adalah telah dikeluarkannya versi naked dari motor superbike yamaha R1 yang diberi nama yamaha MT 10 atau yamaha Master of Torque 10.

Motor ini memiliki desain dan tampilan yang sangat garang dan sangat pas bagi mereka yang suka dengan tantangan dan berjiwa muda. Dilengkapi dengan berbagai keunggulannya membuat motor yamaha MT 10 ini banyak dilirik oleh pecinta biker lain.

yamaha motot mt 10 black
yamaha MT 10 via global.yamaha-motor.com


Kabarnya juga motor ini akan dipasarkan di negara indonesia namun harga motor yamaha MT 10 ini belum ada yang mengetahui. Menurut sumber di blog Automotive menyebutkan bahwa harga motor yamaha MT 10 di situs resmi india dilepas seharga 12.500.000 rupee atau jika di rupiahkan angkanya mencapai 159 juta rupiah.

Mungkin jika motor ini sudah sampai dan jadi dipasarkan di indonesia harga motor inipun bisa lebih tinggi lagi, perkiraan harga dari motor yamaha MT 10 di indonesia berkisar antara 180 juta sampai 190 juta rupiah per unitnya.

yamaha mt 10 hitam

Dan adapun spesifikasi lengkap yamaha MT 10 adalah sebagai berikut :

Mesin

Engine type liquid-cooled, 4-stroke, DOHC, 4-valves Bore x stroke 79.0 mm x 50.9 mm Carburettor Fuel Injection Displacement 998cc Final transmission Chain Compression ratio 12 : 1 Maximum power N/A Maximum Torque N/A Starter system Electric Transmission system Constant Mesh, 6-speed Lubrication system Wet sump Clutch Type Wet, Multiple Disc Ignition system TCI

Chassis

Frame Aluminium Deltabox Front suspension system Telescopic forks, Ø 43 mm Rear suspension system Swingarm, (link suspension) Front travel N/A Trail N/A Caster Angle N/A Rear brake Hydraulic single disc, Ø 220 mm Front brake Hydraulic dual disc, Ø 320 mm Rear Travel N/A Rear tyre 190/55 ZR17 M/C (75W) Front tyre 120/70 ZR17 M/C (58W)

Dimensi

Wheel base 1,400 mm Overall length 2,095 mm Overall width 800 mm Overall height 1,110 mm Wet weight (including full oil and fuel tank) N/A Seat height N/A Oil tank capacity 3.9 litres Fuel tank capacity 17 litres Minimum ground clearance 130 mm

yamaha mt 10 grey


Baca juga : Script AdBlock killer blogger

Sumber :



Nah bagaimana apakah kalian tertarik untuk segera memiliki motor naked superbike ini ? silahkan berhayal dahulu kawan dan nantikan kedatangannya di indonesia.


Advertisement

Advertisement