Home » » memasang youtube di blog

memasang youtube di blog

Advertisement
Memasang youtube di blog - menampilkan sebuah video ke dalam blog selain berfungsi untuk memperjelas/meyakinkan pembaca yang berkaitan dengan isi konten blog anda juga mempermudah pembaca untuk melihat langsung video youtube secara langsung di blog anda sehingga para pengunjung blog tidak berpindah dari laman blog milik anda.

namun bila anda adalah seorang blogger pemula seperti saya ini.heheheehe .dan tidak tahu cara memasang video youtube ke dalam blog,kali ini saya akan berbagi tips cara memasang video ke dalam blog.

pasang youtube di blog


langkah langkah nya adalah sebagai berikut:
pertama buatlah posting baru,buka tab html,jangan yang compose.lalu silahkan anda paste-kan kode dibawah ini.

<iframe width="500" height="300" src="//http://youtu.be/LQTXwDb_Igw" frameborder="0" allowfullscreen></iframe>

klik publikasikan.

nah sekarang anda berhasil memasang video youtube di dalam blog.:-).

Keterangan

  • kode yang berwarna biru untuk mengatur lebar dari video.
  • kode yang berwarna merah untuk mengatur tinggi dari video.
  • kode yang berwarna hijau ialah url/alamat video youtubenya.


Baca juga : Cara pasang dua bbm di android

Nah itulah tadi cara bagaimana memasang video youtube kedalam blog yang dapat kita gunakan sebagai video refferensi kepada pembaca.


Advertisement

Advertisement